Selasa, 21 Agustus 2012

Tips Menjepret Foto Olahraga

Memotret olahraga adalah memotret objek bergerak yang biasanya dilakukan dalam jarak yang jauh, untuk itu ada beberapa tips:

- Gunakan Lensa 70-200mm atau lebih.

- Gunakan monopod untuk meminimalisir goyangan kamera sekaligus untuk meringankan beban berat kamera.

- Gunakan Mode: Speed Priority.

- Gunakan speed tinggi untuk membekukan atau speed rendah untuk menciptakan efek bergerak.

- Gunakan ISO tinggi untuk kondisi yang minim cahaya.

Source : http://inet.detik.com/read/2012/03/02/183126/1856776/1204/johntefon

Tidak ada komentar: